Selasa, 16 Desember 2014

Kerajinan tangan topeng kayu motif batik

Kerajinan tangan topeng kayu motif batik. Kerajinan tangan topeng kayu adalah sebuah karya pengrajin Indonesia yang memiliki nilai seni yang tinggi. Kesan magis yang ditampilkan dari ekspresi topeng kayu yang berhasil ditorehkan para pengrajin topeng kayu berhasil memberikan nuansa seolang-olah wajah topeng mejadi hidup dan bernyawa. Sedangkan motif batik yang terpahat menjadikan topeng kayu ini indah dan menarik untuk dinikmati. Tepatnya di desa Wisata Bobung terletak di desa Putat, kecamatan Patuk,kabupaten gunung kidul, provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta kerajinan tangan topeng kayu menjadi salah satu sumber mata pencaharian masyarakat setempat yang pemasarannya sudah merambah ke manca negara.

Berikut ini beberapa foto gambar kerajinan tangan topeng kayu yang ada di Indonesia, silakan pilih salah satu untuk hiasan dekorasi rumah anda..

Kerajinan Topeng Kayu Batik
Topeng Batik
Batik Mask
Cakil Mask
Ganong
Rahwana Mask
Reog

2 komentar:


  1. luar biasa barangnya cantik cantik sekali. Perkenalkan kami Pengrajin Tempat Tisu Vinyl untuk Souvenir kotak tisu dari kerajinan kulit sintetis Semoga sukses selalu.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terimakasih telah mampir di blog gambarkerajinantangan.blogspot.com kami usahakan memuat lebih banyak lagi tentang kerajinan tangan di Indonesia..

      Hapus